
Reportikaindonesia.com // Polman, Sulbar – Kapolres Polman AKBP Agung Budi Leksono Sebagai Narasumber terkait pembangunan Zona integritas kantor pertanahan Polewali mandar Jl.Tritura Kelurahan Madatte Kecamatan Polewali Kabupaten Polewali Mandar.
Kapolres Polman, Yang kami hormati kepala badan pertahanan kabupatan Polewali mandar dan staf serta rekan polres yang ikut dalam kegiatan ini untuk mempersingkat waktu langsung kita membahas zona integritas.
Zona integritas harus ada pencanangan ZI dan penandatangan pakta integritas seluruh personil sebagai wujud komitmen ZI kita internal harus solid terhadap anak buah maupun pimpinan sehingga external bisa membaca dalam kegiatan apapun.

Dalam ZI juga harus diadakan Anev rutin kegiatan pemantau dan evaluasi.pimpinan juga harus berperan sebagai role model dalam pelaksanaan pembangunan ZI menuju Wbk sehingga dapat jadi contoh dan pantauan dalam berprilaku yang mencerminkan integritas dan kinerja yang tinggi bagi bawahannya.
Sebagai pimpinan tertinggi di kepolisian resor Polewali mandar untuk menuju ZI (zona integritas) saya berupaya menjadi contoh yang baik untuk anggota saya seperti memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. untuk itu saya ucapkan selamat membangun integritas organisasi dari diri sendiri,mulai dari yang sederhana,mulai saat ini.
(*/Andira)